Cara pikir dalam trading (trading mindset)
Trading mindset atau cara pikir dalam trading mencerminkan sikap mental seorang Nasabah yang ingin menjadi seorang trader profesional yang menganalisa dan memprediksi pergerakan harga pasar, emosinya ketika trading, waktu untuk trading, kekuatan serta kelemahan pribadinya. Berikut ini beberapa pertanyaan yang bisa membantu mengetahui cara pikir dalam trading kita:
Mengapa saya ingin menjadi seorang trader? (motivasi)
Bagaimana gaya trading saya? (fundamentalist, chartist/technicalist, trader harian, swing, trader jangka panjang)
Apakah kekuatan dan kelemahan pribadi saya dalam trading? (menonjolkan strength dan mencegah timbulnya weakness)
Apakah kecenderungan mental saya? (tenang, santai, stress, lelah atau emosional)
Berapa banyak waktu yang Anda dedikasikan untuk trading, melakukan analisa pasar atau riset